Senin, 11 April 2016

Melindungi Blog "Anti Copas"


Apakah anda termasuk blogger ? jika iya, pasti sudah tahu dong, bagaimana lelahnya membuat suatu artikel. Nah, sebelumnya menulis itu tidak melelahkan jika kita lakukan dengan penuh keikhlasan. Namun apa jadinya, jika ada orang yang tiba-tiba menyalin tulisan kita, lalu mengakui itu sebagai karyanya. Pasti kesal kan.

Begini caranya.

1. Pertama-tama kita masuk ke dashboard blogger terlebih dahulu.


2. Setelah itu cari icon seperti gambar berikut.

3. Lalu kita klik template.


4. Jika sudah akan muncul halaman template >> klik Edit HTML.

5. Setelah itu kita cari <body>, dengan cara Ctrl+F ketikkan <body>.


6. Jika sudah, ketikkan script dibawah ini.


7. Setelah itu kita simpan template.



8. Kemudian silahkan anda coba fungsi tersubut pada blog anda.


    Nah itu sedikit cara untuk melindungi blog anda dari COPAS.

Semoga bermanfaat


0 komentar:

Posting Komentar